2022 Jun 29 Wed, 10:18:20 pm
JEDDAH, 29 Juni (WAM) - Mahkamah Agung di Arab Saudi telah mengumumkan bahwa besok, Kamis, 30 Juni 2022 adalah hari pertama bulan Dzulhijjah, wukuf di Arafah hari Jumat, 8 Juli mendatang, dan hari pertama Idul Adha 1443 H jatuh pada hari Sabtu, bertepatan dengan tanggal 9 Juli.
Mahkamah Agung menyatakan dalam sebuah pernyataan yang lansir oleh Saudi Press Agency (SPA) hari ini - setelah meneliti, mempertimbangkan dan mengamati semua laporan, dan mengingat isi Putusan MA No./158/H/tanggal 1/11/1443 H bahwa Rabu 2/11/1443 H – menurut penanggalan...